Mapel PKK


 Mengenal PKK, kepanjangan PKK adalah Produk Kreatif dan Kewirausahaan.


Tujuan belajar PKK

bertujuan agar peserta didik dapat mengaktualisasikan diri dalam perilaku berwirausaha, terlebih lagi bagi siswa SMK yang diharapkan memliki bekal keterampilan lebih nyata.

mapel Produk Kreatif dan Kewirausahaan dimana mapel ini adalah mapel baru di mulai tahub 2017. Mapel PKK mengharuskan ada produk yang didesain berdasarkan kreatifitas siswa, Didukung dengan pembelajaran abad 21 seperti kreatif,critical thinking skill,komunikatif dan kolaboratif.


Materi yang akan dipelajari dari mata pelajaran PKK meliputi :

1. Sikap dan Perilaku Wirausaha

a. Ruang Lingkup Kewirausahaan

b. Karakteristik Wirausaha

c. Faktor Kegagalan dan Keberhasilan Usaha


2. Analisis Peluang Usaha Produk Komputer dan Jaringan

a. Peluang Usaha

b. Resiko Usaha

c. Penentuan Peluang Usaha

d. Peluang Usaha Produk Barang/Jasa dalam Bidang Komputer dan Jaringan

e. Analisis SWOT


3. Hak Kekayaan Intelektual

a. Mengenal KI  dan HKI

b. Jenis-jenis Hak Kekayaan Intelektual


4. Konsep Desain/Prototipe Produk Komputer

a. Konsep Desain Produk Barang/Jasa

b. Konsep Prototipe Produk Barang/Jasa

c. Proses Kerja Pembuatan Prototipe Instalasi Jaringan Komputer

d. Gambar Kerja/Alur Kerja Pembuatan Prototipr Produk

e. Membuat Kemasan Produk


5. Produksi Prototipe Produk Barang/Jasa

a. Harga Pokok Produksi dan Penjualan

b. Analisis Kelayakan Investasi Prototipe Produk

c. Kegiatan Memproduksi Barang dan Jasa

Mapel PKK Mapel PKK Reviewed by AhmadRafael on Agustus 22, 2022 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.